Breaking News
light_mode
Beranda » Sumut » LKPJ Tahun 2024, Bupati Langkat mengapresiasi kinerja DPRD Yang Telah Menjalankan Fungsi Pengawasan Secara Optimal

LKPJ Tahun 2024, Bupati Langkat mengapresiasi kinerja DPRD Yang Telah Menjalankan Fungsi Pengawasan Secara Optimal

  • account_circle online tri3news
  • calendar_month Ming, 20 Apr 2025
  • visibility 12
  • comment 0 komentar

Langkat – Bupati Langkat H Syah Afandin, SH bersama Wakil Bupati Langkat Tiorita Br Surbakti SH menghadiri Rapat Paripurna DPRD Kabupaten Langkat yang membahas Penyampaian Laporan Keterangan Pertanggungjawaban (LKPJ) Tahun 2024 dan Penetapan Perubahan Program Pembentukan Peraturan Daerah (Propemperda) Tahun 2025 di Ruang Rapat Paripurna DPRD Kabupaten Langkat pada Rabu, (16/4/ 2025).

Rapat paripurna dipimpin langsung Ketua DPRD Kabupaten Langkat, Sribana Perangin-angin, SE dan dihadiri para anggota DPRD, Forkopimda, kepala perangkat daerah, dan tamu undangan lainnya.

Dalam rapat tersebut, DPRD Kabupaten Langkat menyampaikan sejumlah rekomendasi hasil evaluasi terhadap pelaksanaan program dan kegiatan pemerintah daerah selama tahun 2024. Rekomendasi ini menjadi bagian penting dalam upaya peningkatan kinerja pemerintahan dan pelayanan publik ke depan.

Bupati Langkat H Syah Afandin SH mengapresiasi kinerja DPRD yang telah menjalankan fungsi pengawasan secara optimal.

Bupati menyampaikan terima kasih atas rekomendasi yang diberikan dan menegaskan bahwa seluruh rekomendasi tersebut akan ditindaklanjuti dengan serius. “Rekomendasi dari DPRD ini merupakan bentuk sinergi yang konstruktif dalam penyelenggaraan pemerintahan daerah. Kami akan menjadikannya pedoman untuk memperbaiki dan menyempurnakan berbagai aspek pembangunan di Langkat,” ujarnya.

Lebih lanjut, Bupati menegaskan bahwa pihaknya berkomitmen menjalankan roda pemerintahan yang transparan, akuntabel, dan berpihak pada masyarakat. Ia juga menekankan pentingnya kolaborasi antara legislatif dan eksekutif demi kemajuan Kabupaten Langkat, ujarnya.( R1)

Penulis

"orang kecil belajar teknologi"

Rekomendasi Untuk Anda

  • Tingkatkan Kebersihan Lingkungan, ASN Gotong Royong di Karo

    Tingkatkan Kebersihan Lingkungan, ASN Gotong Royong di Karo

    • calendar_month Jum, 18 Apr 2025
    • account_circle online tri3news
    • visibility 35
    • 0Komentar

    Kabanjahe – Pemerintah Kabupaten Karo melaksanakan kegiatan gotong royong bersama seluruh Aparatur Sipil Negara (ASN) pada Kamis (17/4/2025), guna meningkatkan kebersihan lingkungan. Kegiatan ini mencakup sejumlah titik strategis, mulai dari kawasan Penatapan Berastagi yang berbatasan dengan Kabupaten Deli Serdang, hingga Kecamatan Tigapanah dan Desa Kandibata, Kecamatan Kabanjahe. Sebelum pelaksanaan gotong royong, seluruh ASN mengikuti apel […]

  • Plant Based Alternatives Reshaping Food

    Plant Based Alternatives Reshaping Food

    • calendar_month Sab, 27 Jan 2024
    • account_circle goerq82
    • visibility 29
    • 0Komentar

    Beyond Meat and plant-based options are changing the food industry landscape. A wonderful tranquility has taken proprietorship of my entirety soul, like these sweet mornings of spring which I appreciate with my aggregate heart. I am so playful, my costly companion, so ingested inside the astonishing sense of immaterial quiet nearness, that I neglect my […]

  • Bupati Karo Ajak Tokoh Agama dan Ormas Islam Bersinergi Wujudkan “Karo Beriman”

    Bupati Karo Ajak Tokoh Agama dan Ormas Islam Bersinergi Wujudkan “Karo Beriman”

    • calendar_month Kam, 17 Apr 2025
    • account_circle online tri3news
    • visibility 40
    • 0Komentar

    Karo – tri3news.com Bupati Karo, Antonius Ginting bersama Wakil Bupati Karo, Komando Tarigan mengajak para tokoh agama dan organisasi kemasyarakatan (Ormas) Islam untuk bersinergi dalam upaya pemberantasan penyakit masyarakat di Kabupaten Karo di ruang rapat Bupati Karo, Kamis (17/4/2025) Menurut Bupati, dalam pertemuan dengan Kepala Kantor Kementerian Agama (Kemenag) Kabupaten Karo, Safaruddin serta sejumlah Ormas […]

  • The Enduring Appeal of Gaming Classics

    The Enduring Appeal of Gaming Classics

    • calendar_month Sab, 27 Jan 2024
    • account_circle goerq82
    • visibility 29
    • 0Komentar

    Nostalgia drives a resurgence in retro gaming, with classic video games finding new life on modern platforms. A wonderful tranquility has taken proprietorship of my entirety soul, like these sweet mornings of spring which I appreciate with my aggregate heart. I am so playful, my costly companion, so ingested inside the astonishing sense of immaterial […]

  • Everyday Tech: Ordinary Gadgets with Extraordinary Features for 2023

    Everyday Tech: Ordinary Gadgets with Extraordinary Features for 2023

    • calendar_month Sab, 17 Feb 2024
    • account_circle goerq82
    • visibility 287
    • 0Komentar

    As the timeline of technology perpetually accelerates, 2023 emerges as a testament to human creativity and ingenuity. The realm of gadgets is no longer restricted to mere utility; it’s about amplifying human potential and redefining boundaries. With each passing day, these handheld marvels become an even more integrated part of our daily lives, intertwining with […]

  • Presiden Prabowo Dengan Perwakilan Rusia Bahas Kerja Sama Strategis

    Presiden Prabowo Dengan Perwakilan Rusia Bahas Kerja Sama Strategis

    • calendar_month Rab, 16 Apr 2025
    • account_circle goerq82
    • visibility 14
    • 0Komentar

    Jakarta – Trinews.com Pertemuan Presiden Prabowo Subianto dengan Wakil Perdana Menteri Pertama Federasi Rusia, Denis V. Manturov di Istana Merdeka, Jakarta, Selasa (15/04/2025) menjadi momentum penting dimulainya kembali dialog tingkat tinggi antara Indonesia dan Rusia yang sempat tertunda akibat pandemi COVID-19. Hal itu disampaikan Menteri Koordinator Bidang Perekonomian, Airlangga Hartarto usai mendampingi Presiden dalam pertemuan […]

expand_less
Exit mobile version