Breaking News
light_mode
Beranda » Nasional » Paus Fransiskus Meninggal Dunia pada usia 88 Tahun, Dunia Berkabung

Paus Fransiskus Meninggal Dunia pada usia 88 Tahun, Dunia Berkabung

  • account_circle online tri3news
  • calendar_month Sen, 21 Apr 2025
  • visibility 16
  • comment 0 komentar

Jakarta (ANTARA) – Paus Fransiskus, pemimpin Gereja Katolik Roma, meninggal dunia dalam usia 88 tahun pada Senin.

Menurut laporan Vatican News, Kardinal Kevin Farrell mengumumkan bahwa Paus Fransiskus meninggal di kediamannya pada 7:35 pagi waktu Vatikan.

“Hidupnya telah dibaktikan bagi melayani Tuhan dan Gereja. Beliau telah mengajarkan kita supaya hidup dengan nilai-nilai Injil dengan iman, keberanian, dan cinta kasih bagi semua, terutama kepada mereka yang paling miskin dan terpinggirkan,” ucap Kardinal Farrell.

Pada awal Februari 2025, Paus Fransiskus dirawat di Rumah Sakit Gemelli setelah menderita bronkitis selama beberapa hari. Kondisi klinis pemimpin Gereja Katolik tersebut semakin memburuk, dan pada Selasa (18/2), Paus didiagnosis menderita pneumonia bilateral. Paus Fransiskus akhirnya pulang ke kediamannya setelah dirawat selama 38 hari.

Pada April 2024, Paus Fransiskus dilaporkan menyetujui pembaruan pada buku liturgi untuk prosesi pemakaman kepausan yang akan memandu Misa pengebumian Paus yang akan diumumkan kemudian.

Edisi kedua Ordo Exsequiarum Romani Pontificis mencantumkan sejumlah elemen baru, termasuk bagaimana jasad sang paus ditangani setelah meninggal. Prosedur baru juga mencantumkan supaya jasad sang paus dipastikan kondisinya di kapel setelah meninggal dunia dan segera ditempatkan di peti mati.

Uskup Agung Diego Ravelli juga menyatakan bahwa Paus Fransiskus telah menginstruksikan penyederhanaan prosesi pemakaman.  Copyright © ANTARA 2025.

Penulis

"orang kecil belajar teknologi"

Rekomendasi Untuk Anda

  • Streamlining Tasks: Automation Gadgets Revolutionizing Everyday Work

    Streamlining Tasks: Automation Gadgets Revolutionizing Everyday Work

    • calendar_month Rab, 17 Jan 2024
    • account_circle goerq82
    • visibility 342
    • 0Komentar

    As the timeline of technology perpetually accelerates, 2023 emerges as a testament to human creativity and ingenuity. The realm of gadgets is no longer restricted to mere utility; it’s about amplifying human potential and redefining boundaries. With each passing day, these handheld marvels become an even more integrated part of our daily lives, intertwining with […]

  • Bupati Langkat Komitmen Memperkuat Perlindungan Dan Pemberdayaan Pekerja Migran

    Bupati Langkat Komitmen Memperkuat Perlindungan Dan Pemberdayaan Pekerja Migran

    • calendar_month Sen, 21 Apr 2025
    • account_circle online tri3news
    • visibility 17
    • 0Komentar

    Langkat – Bupati Langkat H Syah Afandin SH menunjukkan komitmennya dalam memperkuat perlindungan dan pemberdayaan Pekerja Migran Indonesia (PMI) di daerahnya. Demikian disampaikan Bupati Langkat melalui Asisten Administrasi Umum Musti Sitepu SE MSi selaku pembina apel gabungan jajaran Pemkab Langkat yang digelar di halaman kantor Bupati Langkat, Senin (21/4/2025). Apel ini diikuti oleh seluruh Aparatur […]

  • Messi has two assists as Inter Miami plays NYCFC to draw in MLS season opener: Highlights 07.09 Play Button

    Messi has two assists as Inter Miami plays NYCFC to draw in MLS season opener: Highlights

    • calendar_month Sen, 20 Jan 2025
    • account_circle Safid Deen
    • visibility 17
    • 0Komentar

    All it took was five minutes for Lionel Messi to make his mark at the start of Inter Miami’s 2025 Major League Soccer season. About 95 minutes later, Messi shined again, saving Inter Miami’s night. Messi found new teammate Telasco Segovia, trailing on his right side, and delivered his second assist of the game in […]

  • Bupati Simalungun Tinjau Kegiatan Pengerasan Jalan Penghubung Dolok Ilir ke Laras Kecamatan Bandar Huluan

    Bupati Simalungun Tinjau Kegiatan Pengerasan Jalan Penghubung Dolok Ilir ke Laras Kecamatan Bandar Huluan

    • calendar_month Rab, 16 Apr 2025
    • account_circle goerq82
    • visibility 12
    • 0Komentar

    Simalungun, tri3news.com Bupati Simalungun, Anton Achmad Saragih meninjau kegiatan pengerasan jalan sepanjang 5 Km yang dikerjakan oleh pihak PTPN IV Regional II di wilayah Kecamatan Bandar Huluan, Simalungun, Provinsi Sumut, Selasa (15/4/2025). Pengerasan jalan yang dilakukan oleh pihak PTPN IV Regional II Kebun Dolok Ilir sepanjang 2 KM yakni jalan penghubung dari Dolok Ilir ke […]

  • Polres Dairi Pastikan Ibadah Paskah II Berjalan Aman dan Kondusif

    Polres Dairi Pastikan Ibadah Paskah II Berjalan Aman dan Kondusif

    • calendar_month Sen, 21 Apr 2025
    • account_circle online tri3news
    • visibility 15
    • 0Komentar

    Sidikalang – Kabag Ops Polres Dairi, Kompol Syahrial Sirait pastikan ibadah Paskah II berjalan lancar dan khidmat di gereja, Senin (21/4/2025). Kabag Ops didampingi, Kasi Propam Polres Dairi, AKP Manusun Hutasoit lakukan pengecekan personel yang berjaga di gereja. Kompol Syahrial Sirait mengatakan, pihaknya turun ke lokasi gereja untuk memastikan keamanan dan kelancaran umat Kristiani melaksanakan […]

  • Mind-Body Connection for Meditation

    Mind-Body Connection for Meditation

    • calendar_month Sab, 27 Jan 2024
    • account_circle goerq82
    • visibility 34
    • 0Komentar

    Explore the science behind the mind-body connection and the positive impact of meditation on mental health. A wonderful tranquility has taken proprietorship of my entirety soul, like these sweet mornings of spring which I appreciate with my aggregate heart. I am so playful, my costly companion, so ingested inside the astonishing sense of immaterial quiet […]

expand_less
Exit mobile version