Olah Raga
Besok, Timnas Putri Indonesia Siap Melawan Pakistan di Kualifikasi Piala Asia 2026
- calendar_month Sel, 1 Jul 2025
- visibility 193
- 0Komentar
JAKARTA (tri3news.com) – Pelatih Timnas Putri Indonesia, Satoru Mochizuki, menegaskan bahwa timnya tidak akan meremehkan Pakistan, yang merupakan lawan berikut di Grup D Kualifikasi Piala Asia Putri 2026. Pakistan sebelumnya mengalami kekalahan telak 0-8 dari Taiwan. Laga Timnas Putri Indonesia vs Pakistan dijadwalkan berlangsung pada Rabu (2/7/2025), mulai pukul 20.00 WIB, di Stadion Indomilk Arena. […]
Hasil Kualifikasi Piala Asia Wanita 2026, Timnas Indonesia Bungkam Kirgiztan 1-0
- calendar_month Ming, 29 Jun 2025
- visibility 60
- 0Komentar
JAKARTA (tri3news.com) – Gol penentu Isa Warps membawa timnas putri Indonesia mengalahkan Kirgiztan demi melangkah menuju Piala Asia Wanita 2026. Timnas putri Indonesia menang tipis dengan skor 1-0 atas Kirgiztan pada laga pembuka Grup D Kualifikasi Piala Asia Wanita 2026, Minggu (29/6/2025). Dalam jajaran starter, pelatih Satoru Mochizuki menurunkan empat pemain naturalisasi anyar. Keberadaan Iris […]
Kemenpora Optimis Sepak Takraw Kembali Raih Prestasi di SEA Games 2025
- calendar_month Jum, 27 Jun 2025
- visibility 87
- 0Komentar
JAKARTA (tri3news.com) – Seleksi Nasional (Seleknas) Sepak Takraw Piala Menpora 2025 resmi ditutup pada Kamis (26/6/2025) di GBK Arena, Jakarta. Ajang ini dinilai sukses dan berjalan lancar sejak hari pertama hingga penutupan, dengan menampilkan deretan atlet terbaik dari berbagai penjuru Indonesia. Asisten Deputi Olahragawan Elit Kemenpora, Budi Ariyanto Muslim, menyampaikan rasa syukur atas kelancaran penyelenggaraan […]
Timnas Putri Siap Bertarung di Kualifikasi AFC Women’s Asian Cup 2026
- calendar_month Kam, 26 Jun 2025
- visibility 65
- 0Komentar
JAKARTA (tri3news.com) – Pertandingan Timnas Putri Indonesia di ajang Kualifikasi AFC Women’s Asian Cup 2026 akan berlangsung pada 29 Juni hingga 5 Juli 2025. Kali ini, Indonesia bertindak sebagai tuan rumah Grup D yang digelar di Stadion Indomilk Arena, Tangerang. Semua laga Indonesia dijadwalkan kick-off pada pukul 20.00 WIB, dengan sistem kompetisi single round robin, […]
Piala Dunia Antarklub 2025, 14 Tim Pastikan Lolos 16 Besar
- calendar_month Kam, 26 Jun 2025
- visibility 62
- 0Komentar
JAKARTA (tri3news.com) – Sebanyak 14 tim telah memastikan diri lolos ke babak 16 besar Piala Dunia Antarklub 2025, termasuk Inter Milan yang baru memastikan diri melaju ke fase berikutnya. Berikut daftar 14 tim lolos ke 16 besar Piala Dunia Antarklub 2025. Inter Milan menjadi tim teranyar yang lolos ke babak 16 besar Piala Dunia Antarklub […]
Seleksi Timnas Indonesia U17, 34 Pemain Muda Siap Bersaing
- calendar_month Rab, 25 Jun 2025
- visibility 58
- 0Komentar
JAKARTA (tri3news.com) – Sebanyak 34 pemain muda akan mengikuti seleksi Timnas Indonesia U17 gelombang kedua yang berlangsung pada 26 hingga 28 Juni 2025 mendatang. Seluruh pemain yang dipanggil merupakan pesepak bola kelahiran tahun 2009, dan seleksi ini menjadi bagian dari proyeksi jangka panjang menuju Piala Asia U17 2026. Seleksi akan dipimpin langsung oleh pelatih kepala […]
Taklukkan Spanyol 3-1, Inggris Lolos ke Semifinal Euro U-21
- calendar_month Sen, 23 Jun 2025
- visibility 64
- 0Komentar
JAKARTA (tri3news.com) – Timnas U-21 Inggris memastikan langkah ke semifinal UEFA Euro U-21 setelah menumbangkan Spanyol 3-1, pada Minggu (22/6/2025). Kemenangan ini sekaligus mengakhiri rekor tak terkalahkan Spanyol dalam 13 pertandingan kompetitif terakhir mereka sejak final 2023. Spanyol tampil agresif sejak awal dan sempat mendapat hadiah penalti usai tembakan Diego Lopez mengenai tangan Charlie Cresswell. […]
Marc Marquez Juara MotoGP Italia 2025
- calendar_month Sen, 23 Jun 2025
- visibility 534
- 0Komentar
JAKARTA (tri3news.com) – Kejuaraan MotoGP Italia 2025, pebalap Ducati Marc Marquez tampil prima untuk melintasi garis finis pertama dan berhak tampil ke podium. Balapan yang digelar di Sirkuit Mugello, Minggu (22/7/2025) malam WIB, persaingan ketat langsung terjadi ketika Francesco Bagnaia melewati Marc Marquez selepas start. Persaingan keduanya cuma berjalan enam lap, sebelum Marc dan Alex […]
Timnas Indonesia U-17 Segrup dengan Brasil di Piala Dunia U-17 2025
- calendar_month Sen, 23 Jun 2025
- visibility 86
- 0Komentar
JAKARTA (tri3news.com) – Timnas Indonesia U-17 tergabung di Grup H Piala Dunia U-17 2025. Grup itu tampaknya akan terasa cukup berat bagi tim asuhan Nova Arianto. Selain diisi oleh Timnas Indonesia U-17, Grup H Piala Dunia U-17 2025 juga diisi oleh Timnas Brasil U-17, Timnas Honduras U-17, dan Timnas Zambia U-17. Tim Brasil menjadi salah […]
OC Piala Presiden Gelar Acara di CFD, Antusiasme Masyarakat Luar Biasa
- calendar_month Ming, 22 Jun 2025
- visibility 77
- 0Komentar
JAKARTA (tri3news.com) – Organizing Committee (OC) Piala Presiden menggelar Car Free Day (CFD) di kawasan Sudirman-Thamrin, Jakarta, Minggu (22/6/2025) untuk mensosialisasikan turnamen pramusim tersebut. Langkah ini dilakukan untuk menarik animo masyarakat menonton pertandingan. Ada enam stand yang didirikan panitia Piala Presiden 2025, di CFD. Berbagai kegiatan menarik dilakukan yang di antaranya pembagian tiket gratis pertandingan […]

