Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Sumatera Utara » Simalungun » Bupati Simalungun Ganti Dua Kepala Dinas

Bupati Simalungun Ganti Dua Kepala Dinas

  • calendar_month Sab, 5 Jul 2025
  • visibility 101
  • comment 0 komentar

SIMALUNGUN (tri3news.com) – Bupati Simalungun Anton Achmad Saragih mengganti dua jabatan kepala dinas. Kepala Dinas yang diganti yakni Kadis Pertanian dan Kadis Ketahanan Pangan.

Pergantian kedua jabatan kadis tersebut pun menjadi perbincangan di kalangan para aparatur sipil negara.

Bupati Simalungun usai rapat paripurna ketika dikonfirmasi , Jumat (4/7/2025) terkait dasar pergantian jabatan duaa kepala dinas tersebut, bupati menjawab, pergantian kedua pejabat tersebut terkait disiplin tidak ada masalah lain.

Sementara berdasarkan informasi yang dihimpun wartawan, untuk jabatan Kadis Pertanian saat ini diemban oleh Nora Saragih  sebagai Pelaksana Harian Kadis Pertanian. Saat ini Nora menjabat sebagai Sekretaris Dinas Pertanian.

Kemudian untuk jabatan Kadis Ketahanan Pangan diemban oleh Betty Hasugian sebagai Pelaksana Harian Kadis Ketahanan Pangan. Sedangkan Betty saat ini  menjabat Sekretaris.

Betty Hasugian ketika ditanya wartawan terkait diangkat sebagai Kadis Ketahanan Pangan, Betty mengatakan ia, “saya ditunjuk sebagai Pelaksana Harian Kadis Ketahanan Pangan to, ujarnya kepada wartawan.( R1)

Penulis

"Ini Baru Berita"

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Bupati Langkat Menerima Kunjungan Silaturahmi Satgaswil Densus 88

    Bupati Langkat Menerima Kunjungan Silaturahmi Satgaswil Densus 88

    • calendar_month Jum, 30 Mei 2025
    • account_circle online tri3news
    • visibility 138
    • 0Komentar

    LANGKAT( tri3news.com) – Bupati Langkat H Syah Afandin SH menerima kunjungan silaturahmi dari Satuan Tugas Wilayah (Satgaswil) Densus 88 Antiteror Mabes Polri wilayah Sumatera Utara, bertempat di Ruang Kerja Bupati, Kantor Bupati Langkat, Rabu (28/5/2025). Kunjungan tersebut dipimpin langsung oleh Kasatgaswil Sumut Densus 88, Kombes Pol Iketut Budi Hendrawan, SIK SH MH yang hadir bersama […]

  • Trump Kenakan Tarif Impor RI Jadi 19%

    Trump Kenakan Tarif Impor RI Jadi 19%

    • calendar_month Kam, 17 Jul 2025
    • account_circle online tri3news
    • visibility 108
    • 0Komentar

    AS (tri3news.com) – Presiden Donald Trump mengatakan Amerika Serikat (AS) telah mencapai kesepakatan perdagangan dengan Indonesia setelah berbicara dengan Presiden Prabowo Subianto. Hal itu disampaikan Trump pada Selasa (15/7/2025) Mengutip CNN Business, Rabu (16/7/2025), beberapa jam setelah mengumumkan kesepakatan tersebut di Truth Social, Trump menyampaikan isi kesepakatan itu adalah Indonesia tidak mengenakan tarif apapun atas […]

  • Gubsu  Sidak PDAM Tirta Nadi Cabang Samosir

    Gubsu Sidak PDAM Tirta Nadi Cabang Samosir

    • calendar_month Sel, 8 Jul 2025
    • account_circle online tri3news
    • visibility 75
    • 0Komentar

    * Kapasitas Kualitas Air Tidak Layak SAMOSIR (tri3news.com) – Gubernur Sumatera Bobby Nasution inpeksi dadakan(Sidak) didampingi Bupati Samosir Vandiko T Gultom ke pusat resorvoir dan ruang mesin PDAM Tirtanadi Cabang Samosir di Parjonggi Desa Pardomuan I Kecamatan Pangururan, Senin (7/7/2025). Hal tersebut disebabkan adanya keluhan masyarakat mengenai seringnya mati air dan kualitas yang kurang bersih […]

  • Mauro Disiapkan untuk Kualifikasi Piala Asia U-23 2026

    Mauro Disiapkan untuk Kualifikasi Piala Asia U-23 2026

    • calendar_month Sab, 26 Jul 2025
    • account_circle online tri3news
    • visibility 81
    • 0Komentar

    JAKARTA (tri3news.com) – Mauro Zijlstra semakin dekat menjadi Warga Negara Indonesia (WNI) dan segera memperkuat Timnas Indonesia. Proses dua pemain naturalisasi lainnya bakal menyusul. Saat ini dokumen Mauro tinggal diserahkan kepada pemerintah maupun Dewan Perwakilan Rakyat (DPR). Hanya saja proses ini tertunda lantaran DPR saat ini tengah memasuki masa reses. Sementara dokumen dua pemain naturalisasi […]

  • Wakapolres Tanah Karo Bersama Bhayangkari Salurkan Bantuan Sosial kepada Warga di Gung Negeri

    Wakapolres Tanah Karo Bersama Bhayangkari Salurkan Bantuan Sosial kepada Warga di Gung Negeri

    • calendar_month Sel, 17 Jun 2025
    • account_circle online tri3news
    • visibility 73
    • 0Komentar

    KARO (tri3news.com) – Menyambut Hari Bhayangkara ke-79, Polres Tanah Karo terus melanjutkan kegiatan sosial sebagai bentuk kepedulian kepada masyarakat. Bantuan Sosial ( Bansos) tersebut disalurkan Wakapolres Tanah Karo Kompol Zulham SH S Kom MH MM didampingi sejumlah Pejabat Utama (PJU) dan Bhayangkari, kepada dua warga di Jalan Perumahan Rakyat, Kelurahan Gung Negeri, Kecamatan Kabanjahe, Senin(17/6/2025) […]

  • Buang Paket Sabu,  Diringkus Polres Pematangsiantar

    Buang Paket Sabu, Diringkus Polres Pematangsiantar

    • calendar_month Sen, 30 Jun 2025
    • account_circle online tri3news
    • visibility 624
    • 0Komentar

    PEMATANGSIANTAR (tri3news.com)- Jatuhkan satu paket sabu sewaktu didatangi petugas, pria inisial HM (38) warga Jalan Kertas, Kelurahan Siopat Suhu, Kecamatan Siantar Timur diringkus Sat Resnarkoba Polres Pematangsiantar di Jalan Kertas, Minggu (29/6/2025). “Satu paket sabu kita amankan dari  penangkapan tersangka,” kata Kapolres Pematangsiantar AKBP Sah Udur Sitinjak melalui Kasat Resnarkoba AKP Jonni Pardede, Senin (30/6/2025). […]

expand_less